PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, ASIMETRI INFORMASI, KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN EFEKTIVITAS PENGENDALIAN ANGGARAN TERHADAP BUDGETARY SLACK di OPD Kabupaten Wonogiri

Kirana, Herwinda Fitri (2019) PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, ASIMETRI INFORMASI, KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN EFEKTIVITAS PENGENDALIAN ANGGARAN TERHADAP BUDGETARY SLACK di OPD Kabupaten Wonogiri. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (163kB) | Preview
[img]
Preview
Text
SCAN SKRIPSI.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (252kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar isi.pdf

Download (251kB) | Preview

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh partisipasi anggaran, asimetri informasi, kejelasan sasaran anggaran dan efektivitas pengendalian anggaran terhadap budgetary slack di OPD Kabupaten Wonogiri. Populasi dari penelitian ini adalah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang terdiri dari 27 Badan, Dinas atau Kantor di Kabupaten Wonogiri dan sampel yang digunakan adalah Kepala Dinas, Kepala Sub Bagian Keuangan, Kepala Sub Bagian Perencanaan dan Staf Perencana dari dinas tersebut yang dipilih melalui metode purposive sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Pengujian data dilakukan dengan uji validitas, uji reliabilitas, sedangkan uji hipotesis dengan analisis regresi linear berganda dengan bantuan sofware SPSS versi 25.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) partisipasi anggaran berpengaruh terhadap budgetary slack, (2) asimetri informasi tidak berpengaruh terhadap budgetary slack, (3) kejelasan sasaran anggaran berpengaruh terhadap budgetary slack, (4) efektivitas pengendalian anggaran berpengaruh terhadap budgetary slack. Kata Kunci: partisipasi anggaran, asimetri informasi, kejelasan sasaran anggaran, efektivitas pengendalian anggaran dan budgetary slack.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 16 May 2019 02:19
Last Modified: 16 May 2019 02:19
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/19556

Actions (login required)

View Item View Item