FINECIKOLA, KORINA TIFA (2019) UPAYA REKONSILIASI KOREA SELATAN DAN KOREA UTARA TAHUN 2017-2018. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.
|
Text
(Cover Skripsi) UPAYA REKONSILIASI KOREA SELATAN DAN KOREA UTARA TAHUN 2017.pdf Download (42kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (22kB) | Preview |
|
|
Text
Halaman Pengesahan .pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (6kB) | Preview |
Abstract
Skripsi ini membahas tentang rekonsiliasi yang terjadi antara Korea Selatan dan Korea Utara yang mana rekonsiliasi ini menjadi penting untuk dilakukan. Hal ini karena hubungan tidak stabil antara kedua negara. Korea Selatan dan Korea Utara sudah terbagi menjadi dua bagian sejak Uni Soviet dan Amerika Serikat mengambil posisi di wilayah Semenanjung Korea pada akhir Perang Dunia 2. Dua negara adi daya pada saat itu kemudian mempengaruhi Semenanjung Korea dengan ideologi mereka masing-masing dan membuat Semenanjung Korea terbagi antara Korea dengan Komunisme dan Selatan dengan Liberalismenya. Selanjutnya, hubungan kedua negara mengalami dinamika. Moon Jae In selaku presiden baru Korea Selatan sejak tahun 2017 menyadari betapa pentingnya untuk menciptakan kesatabilan hubungan antara Korea Selatan dan Korea Utara. Hal ini disambut baik oleh Kim Jong Un sebagai Pemimpin Tertinggi Korea Utara. Tujuan dari rekonsiliasi ini adalah untuk membawa perdamaian di Semenanjung Korea. Kata Kunci : Rekonsiliasi, Korea Utara, Korea Selatan, Moon Jae In, Kim Jong Un
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Sarimin Sarimin |
Date Deposited: | 02 Apr 2019 04:10 |
Last Modified: | 02 Apr 2019 04:10 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/19055 |
Actions (login required)
View Item |