PENGARUH PERTUMBUHAN SEKTOR INDUSTRI, INDEKS HARGA KONSUMEN, DASAR TUKAR PERDAGANGAN DAN DERAJAT KETERBUKAAN TERHADAP PERTUMBUHAN IMPOR DI INDONESIA TAHUN 1981-2017

Fatikha, Erika Nur (2019) PENGARUH PERTUMBUHAN SEKTOR INDUSTRI, INDEKS HARGA KONSUMEN, DASAR TUKAR PERDAGANGAN DAN DERAJAT KETERBUKAAN TERHADAP PERTUMBUHAN IMPOR DI INDONESIA TAHUN 1981-2017. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (118kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (186kB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (786kB) | Preview
[thumbnail of SKRIPSI-FULL-Erika-Nur-Fatikha-143150097.pdf] Text
SKRIPSI-FULL-Erika-Nur-Fatikha-143150097.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari pertumbuhan sektor
industri, Indeks Harga Konsumen, Dasar Tukar Perdagangan dan Derajat
Keterbukaan terhadap Pertumbuhan Impor Indonesia Tahun 1981-2017. Penelitian
ini menggunakan alat analisis model dinamis Error Correction Model (ECM). Hasil
penelitian ini menunjukkan bahwa dalam jangka pendek maupun jangka panjang,
variabel pertumbuhan sektor industri adalah variabel yang paling mempengaruhi
pertumbuhan impor Indonesia. Variabel Derajat Keterbukaan tidak berpengaruh
dalam jangka panjang, namun berpengaruh signifikan dalam jangka pendek
terhadap pertumbuhan impor Indonesia. Sedangkan dalam jangka pendek maupun
jangka panjang, variabel Indeks Harga Konsumen dan Dasar Tukar Perdagangan
tidak berpengaruh terhadap Pertumbuhan Impor Indonesia Tahun 1981-2017.
Kata Kunci : Pertumbuhan Impor Indonesia, Pertumbuhan Sektor Industri,
Indeks Harga Konsumen, Dasar Tukar Perdagangan, Derajat Keterbukaan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 27 Feb 2019 06:29
Last Modified: 19 May 2023 07:37
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/18509

Actions (login required)

View Item View Item