ANALISIS EFEKTIVITAS PAJAK HOTEL DAN PAJAK RESTORAN SERTA KONTRIBUSINYA TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (Studi pada Dinas Pemerintahan Kabupaten Kulon Progo tahun 2013-2017)

TAMARA, INNESA DESAYU (2018) ANALISIS EFEKTIVITAS PAJAK HOTEL DAN PAJAK RESTORAN SERTA KONTRIBUSINYA TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (Studi pada Dinas Pemerintahan Kabupaten Kulon Progo tahun 2013-2017). Other thesis, Univesitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (192kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (151kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (116kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (295kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui Efektifitas Pajak Hotel dan Pajak Restoran serta Kontribusinya terhadap Pendapatan Asli Daerah pada Dinas Pemerintahan Kabupaten Kulon Progo tahun 2013-2017. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh hotel dan restoran di Kabupaten Kulon Progo. Sampel dalam penelitian ini adalah beberapa dari jumlah populasi hotel dan restoran yang memenuhi kriteria dalam periode tahun 2013 sampai dengan 2017. Teknik sampling yang digunakan adalah non probability sampling dengan cara purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam jangka waktu 5 (lima) tahun dari tahun 2013-2017, Kabupaten Kulon Progo memiliki potensi Pajak Hotel dan Pajak Restoran yang cukup besar dibandingkan dengan realisasi penerimaan Pajak Hotel dan Pajak Restoran yang ada. Tingkat efektifitas Pajak Hotel dan Pajak Restoran di Kabupaten Kulon Progo termasuk dalam kriteria “tidak efektif”. Sedangkan untuk kontribusi Pajak Hotel termasuk dalam kriteria “tidak mempunyai kontribusi” dan untuk kontribusi Pajak Restoran termasuk dalam kriteria “mempunyai kontribusi”. Kata kunci: Potensi, Efektivitas, Kontribusi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 03 Sep 2018 06:26
Last Modified: 03 Sep 2018 06:26
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/16263

Actions (login required)

View Item View Item