ANALISIS SEISMIK STRATIGRAFI TERUMBU KARANG (REEF) RESERVOAR KARBONAT PADA FORMASI KUJUNG BERDASARKAN DATA 3D SEISMIK DAN DATA SUMUR PADA CEKUNGAN JAWA TIMUR UTARA STRATIGRAPHY SEISMIC ANALYZE REEF CARBONATE RESERVOIR AT KUJUNG FORMATION WITH 3D SEISMIC DATA AND WELL BASIN IN NORTH EAST JAVA

BANGUN, FEBRI RAJA ERMANTHA (2015) ANALISIS SEISMIK STRATIGRAFI TERUMBU KARANG (REEF) RESERVOAR KARBONAT PADA FORMASI KUJUNG BERDASARKAN DATA 3D SEISMIK DAN DATA SUMUR PADA CEKUNGAN JAWA TIMUR UTARA STRATIGRAPHY SEISMIC ANALYZE REEF CARBONATE RESERVOIR AT KUJUNG FORMATION WITH 3D SEISMIC DATA AND WELL BASIN IN NORTH EAST JAVA. Masters thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[thumbnail of 10. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
10. ABSTRAK.pdf

Download (264kB) | Preview

Abstract

Pengukuran menggunakan metode Seismik Straigrafi telah dilakukan pada
Formasi Kujung Cekungan Jawa Timur Utara untuk mendapatkan gambaran
bawah permukaan mengenai litologi, seismik fasies batuan dan kecepatan
gelombang seismik pada daerah penelitian.
Tahapan - tahapan yang dilakukan adalah dimulai dengan didapatkannya data 3D
seismik di lapangan dan data sumur,kemudian dilakukan pengolah dengan
menggunakan program Petrel 2009, dengan menggunakan data LAS, Well
Deviation, serta data Check shot. Dimana kita menggabungkan data seismik dan
data sumur untuk melakukan wellseismic tie, setelah itu kita dapat melakukan
check shot, picking horizon dan picking fault. Hasil dari melakukan wellseismic
tie dapat dihasilkan Peta time structure, Peta depth structure
Ketebalan yang didapat pada daerah penelitian yaitu pada kedalaman diatas 5200
ft di bawah permukaan laut (MD) yaitu berwarna oranye hingga Kuning,
sedangkan waktu yang dibutuhkan pada gelombang seismik untuk menunjukkan
letak reef tersebut adalah pada 1550 s – 1540 s yaitu terlihat pada gambar
berwarna kuning hingga oranye.
Kata kunci : Reef, well seismic tie, picking fault, picking horizon

An Stratigraphy Seismic measurements had been held at Kujung Formation at
North East Java Basin to get well interpreted image of underground about
lithology, fasies seismic and seismic velocity at this research.
The stages had started with the acquisition of data in the field of 3D seismic and
well data, then the processing is done by using the Petrel program in 2009, using
data LAS, Well Deviation, as well as data check shot. Where we combine the
seismic data and well data to perform wellseismic tie, then we can check shot,
picking horizon and fault picking. Results from doing wellseismic tie can be
generated time structure map, depth structure map. Once we get the time structure
map and depth structure map, then we can do the interpretation.
The thickness at the research obtained at depths below 5200 ft above sea level
(MD is colored orange to yellow, while the time required on seismic waves to
indicate the location of the reef is at 1550 s - 1540 s that is visible in the yellow
drawing up orange.
Keyword : Reef, well seismic tie, picking fault, picking horizon

Item Type: Thesis (Masters)
Subjek: Q Science > QC Physics
Depositing User: Bugel Suryanta
Date Deposited: 18 May 2016 03:55
Last Modified: 18 May 2016 03:55
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/1388

Actions (login required)

View Item View Item