KAJIAN BIAYA PRODUKSI TEPUNG GAMPING DI PT.SUGIH ALAMANUGROHO DESA BEDOYO KECAMATAN PONJONG KABUPATEN GUNUNGKIDUL

Suwardi, La Ode Brus (2017) KAJIAN BIAYA PRODUKSI TEPUNG GAMPING DI PT.SUGIH ALAMANUGROHO DESA BEDOYO KECAMATAN PONJONG KABUPATEN GUNUNGKIDUL. Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
INTISARI (ABSTRAK).pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (99kB) | Preview

Abstract

INTI SARI Mengetahui biaya produksi suatu perusahaan haruslah menghitung factor-faktor yang digunakana perushaan tersebut mulai dari penambangan dari Pembongkaran, Pengangkutan, Penjemuran Dan Pengolahan Tepung Gamping maupun yang lain-lain. Itu supaya mengetahui biaya yang dikeluarkan perusahaan dalam berproduksi. Pengaruh kegiatan Penambangan sangatlah berpengaruh terhadap biaya produksi yang dikeluarkan perusahaan. Dalam penelitian ini penyusun menggunakan jenis penelitian deskriptif yang bersifat kualitatif yaitu menggambarkan dengan menerangkan data yang diperoleh dari teori dan hasil penelitian kemudian dihubungkan dengan masalah yang akan diteliti. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 1. Pembongkaran 2.Pengangkutan 3.Penjemuran 4.Pengolahan. yang memiliki kesimpulan bahwa biaya yang dikeluarkan untuk kegiatan Pembongkaran, Pengangkutan, Penjemuran Dan Pengolahan masih bisa di turunkan atau diefisiensikan. Kata Kunci : Pembongkaran, Pengangkutan, Penjemuran dan Pengolahan Tepung Gamping

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 25 Aug 2017 03:10
Last Modified: 25 Aug 2017 03:10
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/12660

Actions (login required)

View Item View Item