PENGARUH NILAI PELANGGAN DAN CITRA TERHADAP LOYALITAS PADA WISATAWAN DESA WISATA KASONGAN BANTUL YOGYAKARTA

Arief Putra, Dhiding (2011) PENGARUH NILAI PELANGGAN DAN CITRA TERHADAP LOYALITAS PADA WISATAWAN DESA WISATA KASONGAN BANTUL YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (45kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh nilai pelanggan dan citra secara parsial dan bersama – sama terhadap loyalitas wisatawan desa wisata kasongan Bantul Yogyakarta. Objek dalam penelitian adalah Desa Wisata Kasongan Bantul Yogyakarta dan subjeknya adalah wisatawan Desa wisata kasongan bantul Yogyakarta yang pernah berbelanja di Desa Wisata Kasongan. Data diperoleh dari penyebaran kuisioner kepada responden pengunjung Desa wisata Kasongan Bantul yang pernah berbelanja diKasongan sebanyak 150 orang. Analisis data dilakukan dengan menggunakan model regresi linier berganda. Hasil analisis yang dilakukan menunjukkan nilai pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas wisatawan Desa Wisata Kasongan Bantul Yogyakarta. Citra berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas wisatwan Desa Wisata Kasongan Bantul Yogyakarta. Nilai pelanggan dan citra secara bersama – sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas wisatawan Desa Wisata Kasongan Bantul Yogyakarta. Kata kunci : nilai pelanggan, citra dan Loyalitas

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Muji Isambina
Date Deposited: 14 Feb 2017 02:00
Last Modified: 14 Feb 2017 02:00
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/11279

Actions (login required)

View Item View Item