Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Syariah dan Bank Konvensional

Wardono, Ajeng Prana Wengrum (2011) Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Syariah dan Bank Konvensional. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAKSI.pdf]
Preview
Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of BAB_1-5.pdf] Text
BAB_1-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (383kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kinerja keuangan bank syariah dengan bank konvensional dengan menggunakan rasio keuangan. Rasio keuangan yang digunakan terdiri dari CAR, PPAP, RORA, ROA, NPM, BOPO, LDR.
Berdasarkan dari criteria sampel yang telah ditentukan, diperoleh dua kelompok sampel penelitian, yaitu 3 bank umum syariah dan 12 bank umum konvensional. Alat analisis yang digunakan untuk membuktikan hipotesis dalam penelitian ini adalah independent sample t-test atau mann-whitney u-test.
Analisis yang dilakukan menunjukkan bahwa rata-rata rasio keuangan bank syariah (ROA, BOPO, LDR) lebih baik secara signifikan dibandingkan dengan bank konvensional. Sedangkan untuk rasio CAR, PPAP, RORA, dan NPM tidak menunjukkan perbedaan yang signifikan.
Kata Kunci : Perbandingan Kinerja Bank, Rasio Keuangan, Bank Syariah, T-test

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 30 Jan 2017 06:37
Last Modified: 03 Sep 2024 02:07
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/11207

Actions (login required)

View Item View Item