RIYANTI TARIGAN, MARLINA (2012) KEGAGALAN PEMERINTAHAN BARACK OBAMA DALAM PENANGANAN HAK ASASI MANUSIA PENJARA GUANTANAMO TAHUN 2008 – 2012. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
|
Text
ri.pdf Download (21kB) | Preview |
Abstract
Pelanggaran Hak Asasi Manusia di Penjara Guantanmo merupakan kegagalan Barack Obama yang terlihat dimasa pemerintahannya dari tahun 2008-2012 yang telah dilewati. Adapun kebijakan yang dilakukan oleh Pemerintahan Barack Obama mengenai Penangan Hak Asasi Manusia telah banyak dilakukan guna memperlihatkan bahwa tidak ada lagi pelanggaran yang terjadi di Penjara Guantanamo. Kebijakan-kebijakan yang dilalui mengenai penangan Hak Asasi Manusia dari Pemindahan tahanan ke Thomson Illnois, Pengadilan Militer Guantanamo. Adapun kendala -kendala yang dihadapi adalah Pengaruh birokrasi Senat AS yang tidak memungkinkan untuk menangani HAM di Penjara Guantanamo serta Finansial AS untuk membuka atau memindahkan tahanan ke Lembaga Permasyarakatan Thomson Illnois. Secara keseluruhan Kegagalan Pemerintahan Barack Obama menunjukan rasa ketegangan yang luar biasa bagi tersangka teroris didalamnya. Pelanggaran yang tidak cepat terselesaikan merupakan salah satu bentuk nyata kegagalan Pemerintahan Barack Obama dalam mengantisipasi polemik permasalahan di Pemerintahan Obama tahun 2008-2012. Dengan harapan agar segala bentuk kebijakan Barack Obama segera dapat diatasi sebagaimana mestinya. Sehingga di dunia Internasional Amerika Serikat dianggap sebagai negara yang mementingkan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Eny Suparny |
Date Deposited: | 20 Jan 2017 02:48 |
Last Modified: | 20 Jan 2017 02:48 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/10983 |
Actions (login required)
View Item |